Search Blog Jerawat Di Sini

Sunday, May 18, 2008

Menghilangkan Bekas Jerawat cara Tradisional

Tips ini saya ambil dari sebuah jawaban atas pertanyaan seseorang mengenai bagaimana menghilangkan bekas jerawat yang terjadi karena jerawat ( kalo bukan karena jerawat trus karena apa? lah, namanya aja bekas jerawat, ya pasti dong penyebabnya juga karena jerawat). Tips ini saya ambil dari www.mediasehat.com. Artikel atau jawaban menghilangkan bekas jerawat aslinya dapat anda buka di alamat:

http://www.mediasehat.com/tanyajawab.php?nomerkonsultasi=657

Tips ini disebut sebagai tips tradisional untuk menghilangkan bekas jerawat karena memang cara-caranya juga sangat tradisional. Sekali lagi saya tidak bertanggung jawab atas kemanjuran atau efek samping dari tips penghilang bekas jerawat ini. Jadi jangan ngomel ngomel atau marah marah kalau memang tips "olahan" saya ini tidak manjur sehingga jerawat anda tidak juga hilang.

Pertama anda bisa mengambil serbuk batang kayu manis dan campurkan dengan madu. Oleskanlah pada bekas jerawat tiap malam, dan bersihkan kembali keesokan harinya.

Tips kedua dengan cara mengambil sedikit madu asli dan kemudian dipanaskan sampai mendidih. Diamkan madu yang sudah mendidih itu sampai hangat suam2 kuku. Oleskan pada bekas jerawat selama kira kira dua jam (2jam). Lakukanlah perawatan ini setiap malam sebelum tidur. Cara ini dapat pula digunakan untuk menghilangkan bekas luka eksim ( ditangan ataupun dikaki)

Sedang untuk yang ketiga silahkan sediakan sedikit daun pegagan (saya gak tahu daun apa ini/ kalau ada yang tahu tolong dijelaskan di kolom komentar atau tanyakan langsung di www.mediasehat.com). Lumatkan daun pegagan dan campur dengan bedak dingin. Lalu pupurkan atau bedakkan di tempat yang berjerawat setiap malam menjelang tidur.

Semoga bekas jerawat anda dapat menghilang atau bisa dikurangi.


14 comments:

money20 said...

saya juga dapat tips yg sama tentang bagaimana menghilangkan bekas jerawat

lihat di acne-scar-treatment-s.blogspot.com

Anonymous said...

daun pegagan itu daun semanggi

Anonymous said...

uuuhhhh susah niiii udh di coba 1 minggu kok ngga bisa juga malah ada jerawat nambah satu lgi padahal baru selesai mens 2 minggu yang lalu

Anonymous said...

bedak dingin tuh apa ya???
kok kata"nya sulit di cerna. .

Anonymous said...

cara mendapatkan kayu manis itu bagaimana???

Reni said...

pake obat jerawat yg dari sari ayu aja.. cepet bgt loh keringnya..

-- visit http://m.rujakasik.com --

eko said...

siipp deh ; )

Anonymous said...

Terimakasih, Saya sudah membuktikan memakai sendiri dermaroller, selain menghemat biaya banget, waktu dan tenaga, kini lubang bekas jerawat serta flex hitam saya perlahan2x mulai hilang dan saya semakin PD. saat proses dermaroller saya gunakan anasthesi dan collagen murni, 3 hari pasca roller sendiri saya menggunakan CREAM-ESTHETIQUE.

ahmad said...

makasih ya infonya

Anonymous said...

Dermaroller itu total smua hrganya berapa ya??

Hero Jack said...

Bahan" nya sulit smua.

obat herbal kanker payudara said...

pake yang herbal...

Kustian said...

thanks informasinya gan..
Penyebab jerawat

penyebab jerawat said...

info yamg sangat menarik, salam kenal..